PENGOLAHAN CITRA
Mikroskop elektron adalah salah satu contoh dari pengolahan citra dalam bidang kedokteran, yang di maksud dengan mikroskop elektron adalah sebuah mikroskop yang dapat memperbesar detail sangat kecil dengan kekutan sehingga menyelesaikan tinggi akibat penggunaan elektron sebagai sumber penerangannya. Pembesaran dalam hal ini di tingkat hingga 2.000.000 kali. Adapun kegunaan dari mikroskop elektron yaitu digunakan dalam patologi anatomi. Patologi anatomi ini berfungsi untuk mengindentifikasi organel dalam sel namun kegunaanya telah sangat dikurangi dengan immunhistochemistry tetapi masih tak tergantikan untuk diagnosis penyakit ginjal, identifikasi sindrom silia immotile dan banyak tugas-tugas lainnya.
Contoh aplikasi lainnya :
* pemetaaan tutupan lahan dan pendeteksian perubahan lahan
* penilaian pertanian dan monitoring
* manajemen pantai dan sumber daya laut
* explorasi mineral
* explorasi minyak dan gas
* manajemen sumber daya hutan
* perencanaan kota dan pendeteksian perubahan lahan kota
* pemasangan dan perencanaan telekomunikasi
* oseanografi fisik
* pemetaan topografis dan geologis
* pemetaan dan pendeteksian es laut
GRAFIK KOMPUTER
aplikasi-aplikasi yang menggunakan komputer grafis.
1. Computer-Aided Design (CAD)
CAD adalah alat bantu berbasis komputer yang digunakan dalam proses analisis dam desain, khusunya
CAD adalah alat bantu berbasis komputer yang digunakan dalam proses analisis dam desain, khusunya
untuk sistem arsitektural dan engineering. CAD banyak digunakan dalam mendesain bagunan, mobil,
pesawat, komputer, alat-alat elektronik, peralatan rumah tangga, dan berbagai produk lainnya. Contoh
aplikasinya: AutoCAD.
2. Computer-Aided Sofware Engineering (CASE)
CASE mirip dengan CAD tetapi digunakan dalam bidang sofware engineering. CASE digunakan
CASE mirip dengan CAD tetapi digunakan dalam bidang sofware engineering. CASE digunakan
Dalam memodelkan user requirement, pemodelan basisdata, workflow dalam proses bisnis, struktur
program, dan sebagainya. Contoh aplikasi: Rational Rose, SyBase Power Designer.
3. Virtual Reality
Virtual Reality adalah lingkungan virtual yang seakan-akan begitu nyata di mana user dapat
Virtual Reality adalah lingkungan virtual yang seakan-akan begitu nyata di mana user dapat
Berinteraksi dengan objek-objek dalam suasana atau lingkungan 3 dimensi. Perangkat keras khusus
digunakan untuk memberikan efek pemadangan 3 dimensi dan memampukan user beriteraksi dengan
objek-objek yang ada dalam lingkungan. Contoh: aplikasi VR parachute trainer yang digunakan oleh
U.S. Navy untuk latihan terjun payung. Aplikasi ini dapat memberikan keutungan berupa mengurangi
resiko cedera selama latihan, mengurangi biaya penerbangan, melatih perwira sebelum melakukan
terjun payung sesungguhnya.
4. Visualisasi Data
4. Visualisasi Data
Visualisasi Data adalah teknik-teknik membuat image, diagram, atau animasi untuk
Mengkomunikasikan pesan. Visualisasi telah menjadi cara yang efektif dalam mengkomunikasikan
baik data atau ide abstrak maupun nyata sejak permulaan manusia. Contoh: visualisasi dari struktur
protein, strutur suatu website, visualisasi hasil data mining.
5. Pendidikan dan Pelatihan
Model-model yang dihasilkan melalui komputer yang tentunya menggunakan grafis biasa digunakan
Model-model yang dihasilkan melalui komputer yang tentunya menggunakan grafis biasa digunakan
sebagai alat bantu pendidikan. Model-model seperti proses-proses fisika dan kimia, fungsi-fungsi
psikologi, simulasi, dan sebagainya dapat membantu sesorang memahami bagaimana operasi atau
proses yang terjadi dalam suatu sistem. Contoh: simulasi rangkaian elektronik untuk pembelajaran,
salah satu aplikasinya Electroni workbench
6. Computer Art
Computer art adalah penggunaan komputer grafis untuk menghasilkan karya-karya seni. Hasil dapat
Computer art adalah penggunaan komputer grafis untuk menghasilkan karya-karya seni. Hasil dapat
berupa kartun, potret, foto, layout media cetak, logo, lukisan abstrak, desain interior atau eksterior, dan
lain sebagainya. Contoh: Adobe Photoshop, Corel Painter, GIMP.
7. Hiburan
Komputer grafis juga digunakan secara luas pada bidang entertainment khususnya pertelevisian,
Komputer grafis juga digunakan secara luas pada bidang entertainment khususnya pertelevisian,
Motion pictures, animasi, video clips, dan sebagainya. Film-film animasi yang beredar di pasaran
seperti Shrek, Monster Inc., anime-anime Jepang, menggunakan
8. Video Game
Video game adalah permainan yang melibatkan interaksi dengan user interface untuk menghasilkan
Video game adalah permainan yang melibatkan interaksi dengan user interface untuk menghasilkan
Umpan balik berupa visualisasi pada perangkat video. Aplikasi banyak beredar di pasaran mulai yang
sederhana 2 dimensi, seperti tetris, hingga yang rumit, 3 dimensi, dan memerlukan resource banyak,
seperti game sepakbola Winning Eleven. Dari yang yang standalone hingga online network, seperti
Ragnarok. Dari PC, console, hingga mobile devices.
Sumber :
http://lalumuhamadjaelani.wordpress.com/2008/02/04/aplikasi-pengolahan-citra/
E-Book :
Aplikasi-aplikasi Grafika Komputer Oleh Alfa Ryano 23507003, Program Magister Informatika - Sistem Informasi Sekolah Pascasarja Institut Teknologi Bandung 2008
Tidak ada komentar:
Posting Komentar